35 Saka Kencana Pariaman Ikuti Jambore Tingkat Provinsi - Berita Sumbar

Breaking

Wednesday, 31 August 2016

35 Saka Kencana Pariaman Ikuti Jambore Tingkat Provinsi

Pemerintah kota pariaman melepas 30 orang saka kencana, satuan karya pramuka keluarga berencana
kota pariaman,
untuk  mengikuti jambore tingkat provinsi sumatera barat, di kota padang panjang. Seluruh peserta dilepas lansung oleh wakil walikota pariaman, genius umar, di lapangan balaikota.

No comments:

Subscribe Us